Monday, March 5, 2018

Katakombe - Paris, Perancis


Nama tempat angker di Perancis itu adalah Katakombe (l’Ossuaire Municipal / The Catacombs of Paris) yang letaknya berada tepat di bawah tanah.


Bagi pecinta tempat angker di dunia, mereka pasti tahu bahwa Katakombe adalah sebuahpemakaman bawah tanah yang dibuka sebagai tempat wisata mulai akhir abad ke-18.


Baca juga: Misteri Otemachi-Tokyo, Jepang


Struktur daripemakaman tua ini berupa terowongan bawah tanah serta gua-gua yang dilalui dinginnya angin. Dindingnya merupakan kerangka manusia yang sengaja ditumpuk sehingga menyerupai barisan kepala tengkorak.


Banyak pengunjung yang mendapatkan peringatan agar tidak masuk ke Katakombe sendirian karena seringnya kejadian mistis di sana.


Baca juga: Misteri Candi Dadi- Tulunggagung, Jawa Timur


Kasus terkenal yang terjadi di Katakombe adalah kasus Philibert Aspairt. Ia masuk sendirian ke dalam pemakaman angker pada tahun 1793 dan menghilang begitu saja tanpa jejak. Beberapa tahun kemudian yaitu tahun 1804, mayat Philibert ditemukan.


Baca juga: Misteri Goa Sunyarangi- Cirebon, Jawa Barat


Membuat penemuan tersebut terasa ganjil adalah mayat Philibert ditemukan dalam jarak hanya beberapa kaki dari pintu keluar.


Katakombe Paris penampakan penampakan yang bisa Anda temukan antara lain penampakan hantu dari abad lampau, suara-suara asing dari dinding, bola-bola aneh, cahaya spektral, sentuhan dari makhluk halus, dan lain sebagainya.


Baca juga: Misteri Rumah Kentang- Jakarta Selatan


Karena itu saat Anda ingin ke sana, jangan pernah pergi dan bahkan masuk sendirian atau Anda akan mengambil konsekuensinya


Artikel Terkait: 


Benteng Fort Rotterdam- Makasar, Sulawesi Selatan

Meseum Lubang Buaya- Cipayung, Jakarta Timur


Misteri Sumur Binong- Bekasi, Jawa Barat

Misteri Simpang EmpatCelentang-Palembang, Sumatra Utara

Misteri dibalaik Jembatan Suramadu- Madura, jawa Timur

Artikel Menarik Lainya:

ini dia! kostume unik petugas pengangkut peti jenazah, buat kamu heran

37 thaun tidak mandi, pria ini mendapat julukan" manusia terjorok di dunia"

Mengherankan! tinggal di desa ini, kamu akan dibayar Rp 1 miliar

pengemis jaman now, sekarang tidak terima uang tunai, ada ada aja ya!

Kuliner ekstrime! 3 makanan menjijikan ini konon memiliki sangat lezat

No comments:

Post a Comment